Loading...

Augmented Reality Teknologi Masa Depan

Catatan Ardha - Augmented Reality atau dalam bahasa indonesia disebut dengan  Realitas tertambah adalah merupakan  teknologi yang mengga...



Catatan Ardha - Augmented Reality atau dalam bahasa indonesia disebut dengan Realitas tertambah adalah merupakan teknologi yang menggabungkan benda maya atau tidak nyata dua dimensi dan ataupun tiga dimensi ke dalam sebuah hal yang seolah nyata tiga dimensi lalu memproyeksikan benda-benda maya tersebut dalam waktu nyata sehingga terjadi Interaksi Fisik antara maya dan nyata


untuk contoh secara langsung dapat di lihat di dalam video di bawah ini


Dari contoh di atas bahwa Augmented Reality adalah teknologi yang akan terus di kembangkan di masa depan untuk memenuhi kebutuhan manusia, pasalnya dalam beberapa tahun perkembangan teknologi yang pesat membuat seseorang semakin maju, 


Dalam kehidupan sehari hari teknologi seperti ini dapat digunakan dalam bidang  :


1. Kesehatan
Teknologi seperti ini di gunakan dalam bidang kesehatan yaitu di gunakan oleh rumah sakit untuk mengatasi pasiennya contoh penggunaannya adalah pada pemeriksaan sebelum operasi, seperti CT Scan atau MRI, yang memberikan gambaran kepada ahli bedah mengenai anatomi internal pasien


2. Hiburan
Penggunaan teknologi berbasis Augmented reality ini tak hanya di bidang instansi namun juga dapat di gunakan oleh Pribadi yaitu sebagai Hiburan contoh seperti video dibawah ini 




Baca juga Artikel mengenai PS Vita Hadir di Indonesia atau Mainkan GTA San Andreas Secara Online


Catatan Ardha - Augmented Reality Teknologi Masa Depan


Refrensi : wikipedia.org
Teknologi 1917127526173070681

Post a Comment

Bekomentarlah dengan baik, penulis akan menghapus komentar jika
1. Menyantumkan Link di dalam kotak komentar
2. Tidak sesuai Isi
3. SPAMMING

emo-but-icon

Home item