Tips Awal Membuka Warnet
Tips Awal Membuka Warnet - Bagi anda yang yang ingin membuka usaha tepatnya di bidang internet, membuka Warnet atau warung Internet b...
http://ardhastres.blogspot.com/2012/06/tips-awal-membuka-warnet.html
Tips Awal Membuka Warnet - Bagi anda yang yang ingin membuka usaha tepatnya di bidang internet, membuka Warnet atau warung Internet bisa menjadi Alternatif usaha anda, beberapa orang tidak paham mengenai Tips Awal Membuka Warnet sehingga akan mengalami kesulitan, berikut mengenai Tips Membuka Warnet :
1. Lokasi Usaha
Untuk pertama tips membuka warnet adalah menentukan lokasi dimana lokasi anda untuk membuka warnet, seperti menyewa tempat khusus untuk usaha warnet apa menggunakan rumah sendiri, di samping itu pilihlah lokasi yang strategis sehingga orang lain tidak kesulitan
2. Konsep dan Rancangan
Konsep adalah tips kedua yang berguna untuk usaha anda membuka warnet, warnet yang di konsep akan menghasilkan sesuatu yang terkonsep pula, buatlah konsep dan rancangan warnet anda, seperti apa warnet yang anda inginkan, misal warnet berbentuk kios, berbentuk kedai, semakin unik kadang kala membuat langganan anda semakin nyaman
3. Spesifikasi Komputer
Pilih komputer sesuai dengan standart warnet anda, apabila anda ingin membuat warnet Game Online maka PC yang anda gunakan adalah yang memiliki standard game, berbeda apabila anda ingin membuka warnet yang Non Game Online, yang membutuhkan spesifikasi yang tidak sebesar PC Game Online
4. Daya Listrik
Tentukan daya listrik yang anda gunakan, perhitungkanlah secara rinci agar untuk kedepannya tidak mengalami masalah di bidang daya listrik, konsep sedetail mungkin mengenai daya, seimbangkanlah untuk jumlah komputer yang anda gunakan
5. ISP
Pilihlah ISP yang menyediakan Paket Membuat warnet dengan begitu anda akan lebih hemat dalam hal pengeluaran, namun tentunya juga pilihlah ISP yang berkualitas, sehingga akan memperlancar usaha anda, dan apabila mendapat masalah akan dapat di selesaikan dengan Praktis dan efisien
Itulah beberapa Tips Awal Membuka Warnet , baca juga tentang
- Augmented Reality Teknologi Masa Depan
- Asah Kreatifitas Membunuh Dengan Game
Tips Awal Membuka Warnet - Catatan Ardha
thanx infonya ya...:)
ReplyDeleteini kayaknya bisnis yang menjanjikan di kota saya.. :)
ReplyDeletetapi untuk ISP sangat minim, sepertinya hanya speedy saja yang tersedia..
ini bisnis yang menjanjikan di kota saya..
ReplyDeletehanya saya ISP nya kok terbatas hanya pada speedy saja ya..